Blog

Rekomendasi 6 Jenis Bootcamp Yang Paling Di Cari Perusahaan

Bingung mau pilih Bootcamp ? Atau Masih bingung apa itu Bootcamp ?

simak penjelasanya dibawah ini dan Beberapa jenis Bootcamp

Transformasi Digital / Digital Transformation, merupakan bagian proses dari teknologi yang lebih tinggi, yang mana merupakan perubahan berkaitan dengan penerapannya pada seluruh aspek kehidupan yang terdapat dalam masyarakat.

kenapa Digital Transformation penting? Digital transformation berfokus untuk mengoptimalkan proses dan mempercepat alur kerja serta menjadikannya lebih efisien. Ini memudahkan tim Anda untuk menghemat waktu dalam menyelesaikan tugas-tugas mereka, sekaligus menciptakan digital workflow atau alur kerja digital dengan lebih efisien.

Apa dampak transformasi digital? Menurut paparannya, dampak positif adanya transformasi digital adalah kemudahan akses informasi yang lebih cepat. Kemudian, tumbuhnya inovasi dalam berbagai bidang, meningkatnya kualitas dan efisiensi kehidupan, serta inklusivitas yang dapat dirasakan siapapun, di mana pun, dan kapan pun.

Jenis bootcamp
Jenis Bootcamp

lalu Apa Itu Bootcamp dan Jenis Bootcamp ?

Bootcamp merupakan program pelatihan dengan materi yang relevan untuk kebutuhan industri. … Ada banyak program yang ditawarkan, tergantung jurusan dan jenisnya . Misalnya saja, kamu memilih coding bootcamp, maka materi yang bisa kamu pelajari di sana antara lain pemograman website, software, Android, atau iOS.

Bootcamp adalah latihan keterampilan yang sulit dengan materi yang relevan dengan industri di bidang keahlian Anda. Tentu saja, dengan pelatihan ini Anda dapat meningkatkan peluang pertumbuhan karir Anda. Selama kursus bootcamp, Anda akan melalui banyak program khusus tergantung pada kebutuhan Anda

Bootcamp Intensif adalah program studi intensif yang memungkinkan siswa untuk mempelajari keterampilan teknologi dengan cepat. Program ini dapat menjadi solusi jika Anda tertarik untuk mengembangkan karir di bidang IT.

Saat ini Pelatihan Bootcamp seperti ini banyak perusahaan yang mencari nya, dikarnakan sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan pangsa pasar.

Baiklah berikut ini beberapa Jenis Bootcamp yang paling banyak di cari oleh perusahaan :

1. Programer


Programmer merupakan profesi yang ditekuni oleh orang-orang yang membuat program berdasarkan lembar spesifikasi software engineering. … Bahasa pemrograman, seperti CSS, SQL, HTML, JavaScript, PHP, XML, Python, dan sebagainya sudah jadi hal yang familiar bagi seorang programmer.
Dengan kemajuan teknologi yang sangat pesat saat ini, apalagi tentang digital. Maka cocok banget buat kamu yang lagi mempersiapkan diri untuk masa depan nanti

2. Digital Marketing

digital Marketing adalah suatu aktivitas promosi, baik untuk mempromosikan sebuah brand, produk maupun jasa menggunakan media digital. Untuk saat ini di tahun 2021 profesi ini sangat sangat banyak di cari oleh perusahaan, dikarenakan efek pandemi dan aktifitas keramaian tidak di izinkan atau dibatasi. Maka dari itu saat ini banyak sekali Pelatihan Digital marketing ini baik dari agency, Kampus atau Para Digital marketer expert yang mengadakan Bootcamp.

3. Facebook ads

Pengertian Iklan Facebook Ads, Facebook ads adalah Layanan Facebook berupa iklan berbayar. Di tahun 2021 ini banyak sekali para Expert Fb Ads melakukan bootcamp, karna melihat dari potensi nya yang besar hingga saat ini

4. UI/UX Design

UI/UX Design Bootcamp adalah program yang memberikan kamu kesempatan untuk belajar mengenai UI UX secara intensif bersama expert. UI merupakan singkatan dari User Interface dan UX merupakan singkatan dari User Experience. Yang dimana UI/UX Design ini sangat membantu atau mempermudah si penguna dalam menjalankan aplikasi atau yang berhubungan dengan design lain nya

5. Public Speaking


Public speaking adalah kemampuan yang dimiliki seseorang dalam menyampaikan atau mempresentasikan suatu topik di depan umum. Seseorang bisa mengantarkan informasi secara jelas di hadapan audiens dengan menguasai dan menerapkan teknik berbicara yang tepat. Public Speaking ini sangat cocok dipakai dalam karier apapun, Makanya untuk saat ini banyak sekali yang mencari Bootcamp tentang public speaking

6. Data Science

Apa yg dimaksud dengan data Science?Ilmu data (bahasa Inggris: data science) adalah suatu disiplin ilmu yang khusus mempelajari data, khususnya data kuantitatif (data numerik), baik yang terstruktur maupun tidak terstruktur. Ilmu data merupakan kombinasi dari ilmu sains dan ilmu sosial.

Baik, Itulah beberapa Bootcamp yang paling banyak di cari di tahun 2021. Apakah kalian sudah mempunyai keahlian yang disebutkan di atas ? Kalau belum coba di cek,

Leave a Comment!

For security, use of Google's reCAPTCHA service is required which is subject to the Google Privacy Policy and Terms of Use.

Kontak Kami

Argia Academy

Kampus Bandung
Komplek Pertokoan Buah Batu Commercial, Jl. Adhyaksa Raya No.42 Kota Bandung Jawa Barat
Kampus Jakarta
MULA by Galeria Jakarta, Cilandak Townsquare, lantai basement, Jl. TB Simatupang No.17, RT.6/RW.9, Cilandak Bar., Kec. Cilandak, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12430
Kampus Semarang Jalan Beringin Raya No.29 Kel. Wonosari Kec. Ngaliyan Kota Semarang Lt.2 Raja Mart ( Depan Kampus PGSD Unnes Ngaliyan )
Kampus Blitar
Jl. M Hatta No.11, Kepanjenkidul, Kota Blitar, Jawa Timur 66113
Telp:
- Head Office : (0342) 809 917
- Telp : 082 142 334 334
Email
Info@argiaacademy.sch.id

Butuh Bantuan?

We are here to help you! Do not hesitate to ask us anything. Click below to start chat.

Customer Support

CS Argia Academy

Online

CS Argia Academy

Hi, What can i do for you? 00.00